Wednesday, January 21, 2009

ANALISIS KLORIDA DI DALAM SERBUK UO2 DENGAN TEKNIK TITRASI POTENSIOMETRIK

ANALISIS Cl DI DALAM SERBUK UO2 DENGAN TEKNIK TITRASI POTENSIOMETRIK.Telah dilakukan percobaan analisis Klorida didalam serbuk UO2 dengan teknik titrasi potensiometrik. Sodium Klorida digunakan sebagai sumber standar Cl, asam nitrat digunakan untuk keasaman larutan dan argentum nitrat digunakan sebagai titran. Analisis Cl secara keseluruhan ditentukan oleh titrasi standar Argentum nitrat menggunakan teknik titrasi potensiometrikk dengan elektrode perak. Keasaman dan kandungan uranium didalam larutan berpengaruh terhadap analysis Klorida. Kurva kalibrasi standar Cl dibuat dari larutan Na Cl, dengan kisaran konsentrasi 2 ppm sampai 20 ppm Hasil analisis menunjukkan, keasaman berpengaruh terhadap kesalahan analysis. Untuk pH = 2 kesalahan analisis sebesar 0,44% dengan deviasi standar sebesar 0,022. Untuk pH = 3 kesalahan analisis sebesar 3,03% dengan deviasi standar sebesar 0,149. Untuk pH = 4 kesalahan analisis sebesar 3,80% dengan deviasi standar sebesar 0,185. Sedangkan kandungan logam uranium di dalam larutan berpengaruh terhadap effisiensi analisis. Untuk kandungan uranium 0,5 gram, effisiensi analisis sebesar 82,48% dan faktor koreksi sebesar 1,212 , Untuk kandungan uranium 1 gram, effisiensi analisis sebesar 62,34% dan faktor koreksi sebesar 1,604.Untuk kandungan uranium 2 gram, effisiensi analysis sebesar 55,15% dan faktor koreksi sebesar 1,813. Batas deteksi dengan metoda potensimetrik 25 mg.Cl/1g.U(25 ppm) dan pH optimum = 2, dengan kisaran standar deviasi dari 0,019 sampai 0,027 .
Ingin bisnis berpenghasilan jutaan rupiah dengan mudah di Internet pilih salah satu cara dibawah ini :
  1. Bisnis Internet I
  2. Bisnis Internet II


Kdr Cl.

No comments:

Post a Comment

Support System Marketing Online